Yana Jelaskan Empat Aspek Penting Dalam Ketahanan Pangan
- prabawati
- 9 Juni 2022
- 2:18pm
- Pemerintahan
- 3561 kali dilihat
Samarinda - Pangan menjadi kebutuhan primer bagi masyarakat di sebuah Negara. Maka dari itulah, penting bagi negara tersebut untuk menjamin ketahanan pangan.
Untuk mewujudkan ketahanan pangan di Kaltim setidaknya ada empat aspek penting yang perlu diperhatikan. Hal tersebut diungkapkan Kepala Dinas Pangan Tanaman Pangan Hortikultura Kaltim Siti Farisyah Yana pada Dialog Strategi Ketahanan Pangan Kaltim secara daring, Kamis (9/6).
Yana menuturkan banyak aspek yang mempengaruhi posisi ketahanan pangan, pertama bagaimana melakukan penyediaan pangan dalam hal ini baik dari ketersediaan dan hasil produk.
Berikutnya, kedua adalah melakukan distribusi pangan itu sendiri dan dapat diakses oleh masyarakat dengan arti kata masyarakat dapat mengakses dengan mudah dengan cara kemampuan daya beli mereka.
Kemudian yang ketiga adalah konsumsi pangan bisa berimbang kepada masyarakat. Keempat bagaimana yang dikonsumsi itu memiliki satu keamanan pangannya.
Dapat diketahui bahwa ketahanan pangan tidak hanya menjadi tanggung jawab Pemerintah, tetapi menjadi tanggung jawab masyarakat.
Masalah ketahanan merupakan salah satu masalah yang cukup serius. Sebab kesejahteraan masyarakat salah satunya dipengaruhi oleh ketersediaan pangan.
"Ada beberapa komoditas atau program-program yang mungkin yang kita genjot dalam hal ini sejak beberapa tahun ini untuk bisa melakukan pemenuhan tangan tersebut,"ucapnya.
Selain itu, dari aspek kerja pihaknya juga meningkatkan produktivitas pangan, sedangkan aspek hilirnya melakukan diversifikasi pangan agar pangan lokal dapat di konsumsi.
Distribusi menjadi salah satu hal yang sulit untuk mewujudkan ketahanan tangan di Kalimantan Timur, karena Kaltim sangat luas dari pulau jawa dan distribusi yang masih menjadi tantangan.
Oleh sebab itu, ketahanan pangan mutlak untuk diwujudkan. Ketahanan pangan yang kuat akan berdampak pada pembangunan ekonomi yang kuat pula. (Prb/ty).
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1