Pengelolaan CORPU Untuk Pengembangan ASN
- prabawati
- 16 Oktober 2023
- 9:58am
- Pemerintahan
- 567 kali dilihat
Jakarta - Sebagai tindak lanjut diterbitkannya Peraturan Gubernur Kaltim tentang Pengelolaan CORPU _(Corporate University) dalam Pengembangan ASN, Kepala BPSDM Kaltim melakukan langkah konkrit dan terukur untuk mengirim para Pejabat Struktural dan Widyaiswara untuk dibekali pengetahuan dan ketrampilan strategi pemasaran CORPU di lingkungan Pemerintah Prov. Kaltim.
Kegiatan tersebut berlangsung selama 2 hari efektif, dengan mengikuti workshop di PPM Manajemen, Jakarta, tanggal 13 dan 14 Oktober 2023.
Ada dua agenda besar selama workshop, yaitu membahas tentang Desain Pengembangan Garis Besar Isi Modul (GBIM), dan Strategi Pengembangan CORPU.
Kegaiatan dipandu Prof. Dr. Robinson Simangunsong, M.Pd., Guru Besar Universitas Negeri Jakarta (UNJ), dan Zusty Dewayani, Direktur Jasa Pengembangan Eksekutif, PPM Manajemen.
Kepala BPSDM Kaltim, Nina Dewi ketika membuka acara, menekankan tentang beratnya tugas BPSDM Kaltim untuk mengembangan kompetensi ribuan ASN Kaltim, baik yang berstatus sebagai PNS maupun PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja).
"Seluruh jajaran BPSDM harus memahami posisi itu, dan bisa menjadi teladan bagi ASN lain,"pintanya.
Narasumber utama, Robinson Simangunsong mengingatkan, kemungkinan terjadinya ketidaksinkronan antara kebijakan Pemerintah Daerah dan Pemerintah Pusat.
Karena itu lanjut Robin,perlu dilakukan harmonisasi" dengan mengacu pada prinsip otonomi daerah.
Sementara itu, Jauhar Efendi, sebagai salah satu peserta workshop, melaporkan, bahwa seluruh peserta sebanyak 16 orang terlibat aktif dalam diskusi tentang berbagai hal yang berkaitan dengan strategi pengembangan CORPU, sehingga bisa memiliki program yang spesifik dan menjadi unggulan bagi BPSDM Kaltim. (MJE)
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1