Ikuti Radalok, Edi Harap Kendala Bisa Terselesaikan
- prabawati
- 20 Juli 2022
- 5:41pm
- Pemerintahan
- 426 kali dilihat
Balikpapan - Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Kalimantan Timur mengikuti Rapat Pengendalian Operasional Kegiatan (Radalok) APBD triwulan II tahun anggaran 2022, di Hotel Four Points by Sheraton, Rabu (20/7).
Radalok APBD triwulan II dipimpin langsung oleh Kabag Pengendalian Administrasi Pelaksanaan Pembangunan Daerah, Biro Administrasi Pembangunan Setda Prov Kaltim Yusliando. Sementara tim dari Diskominfo Kaltim sendiri diketuai langsung oleh Sekretaris Diskominfo, Edi Hermawanto Noor selaku KPA didampingi PPTK dan Sungram.
Edi mengatakan Radalok yang dilaksanakan untuk melihat sejauh mana realisasi fisik maupun keuangan yang telah dilaksanakan dalam 1 semester yang telah dilalui.
Capaian diskominfo sendiri saat ini sebut Edi sudah masuk ke realisasi fisik sebesar 48,89 persen per 30 juni.
"Per juli kita prediksikan bisa mencapai 54 persen untuk fisik,"tuturnya.
Sambungnya, kendala-kendala dihadapi dimana fisik sudah dilakukan, sementara proses keuangan sedang berjalan. Hal inilah yang menjadi faktor yang membuat saat ini realisasi capaian fisik agak rendah.
Lanjut Edi, Diskominfo Kaltim mendapat alokasi anggaran kurang lebih Rp 71 miliar.
"Realisasi anggaran per bidang sudah mencapai setengah dari anggaran sampai akhir tahun nanti,"ungkapnya.
Dirinya sangat berharap diakhir tahun nanti capain dapat terserap 100 persen dan program maupun kegiatan terlaksana sesuai rencana semula.
"Di Radalok ini, yang menjadi persoalan bisa diselesaikan dan program bisa terealisaasi sesuai yang diinginkan,"pintanya (Prb/ty).
Kategori
- Berita 2622
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 43
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1