Bukan Hanya Mengejar Kualitas
- prabawati
- 1 Maret 2021
- 1:51pm
- Pemerintahan
- 453 kali dilihat
Samarinda--- Kajian Lingkungan Hidup Startegis (KLHS) menurut Gubernur Kaltim H. Isran Noor merupakan pendekatan strategis jangka panjang dalam pengelolaan lingkungan hidup menuju pembangunan yang berkelanjutan.
"Terintegrasinya KLHS dalam dokumen RPJMD merupakan hal yang sangat penting, agar segala dampak negatif yang mungkin muncul dalam pelaksanaan pembangun dapat untuk diminimalisir," ungkapnya pada Konsulatasi Publik Penyusunan Kajian Lingkungan Hidup Startegis (KLHS) Revisi RPJMD 2019-2023, di Hotel Haris Samarinda, Senin (1/3)
Menurutnya penyusunan KLHS ini adalah bagian upaya untuk melakukan revisi yang disesuaikan dengan kapasitas serta mempertimbangkan pengaruh-pengaruh eksternal lingkungan startegis.
Hal ini dalam rangka pencapain target pembangunan di Kaltim, terutama terkait dengan masalah lingkungan dan juga dengan adannya rencana pemerintah terhadap pemindahan Ibu Kota Negara (IKN).
Untuk itu kedepan diperlukan strategis dan arahan kebijakan serta fokus wilayah dalam peningkatan kualitas pengendalian pencemaran dan kerusakan lingkungan adalah dengan peningkatan kualitas pengendalian emisi gas rumah kaca dan perubahan iklim.
"Saya berharap forum ini dapat digunakan dengan sebaik-baiknya, bukan hanya mengejar kualitas revisi atau hasil prodak RPJMD menjadi lebih baik, tetapi bagaimana RPJMD sebagai sebuah wujud gambaran rencana dan capaian yang bisa dilakukan semua OPD dan Pemerintah Daerah secara umum," jelasnya
Konsulatasi Publik KLHS Revisi RPJMD 2019-2023, digelar Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kaltim yang diikuti 50 peserta Organisasi Perangkat Daerah dan acara ini dilaksanakan secara virtual. (Prb/ty)
Kategori
- Berita 2621
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1