Bappeda Gelar Verifikasi Isian Rancangan akhir RKPD tahun 2022
- prabawati
- 25 Mei 2021
- 11:12am
- Pemerintahan
- 428 kali dilihat
Balikpapan-- Sesuai amanat Permendagri Nomor 86 tahun 2017 tentang tata cara perencanaan evaluasi dan pembangunan daerah, maka sehubungan dengan penajaman program/kegiatan/subkegiatan dalam Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Kalimantan Timur tahun 2022.
Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Prov. Kaltim menggelar verifikasi isian rancangan akhir RKPD tahun 2022 yang dilaksanakan secara online maupum offline. Selasa (25/5)
Kabid Perencanaan Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Rina Juliati mengungkapkan verifikasi merupakan rangkaian kegiatan dari proses penyusunan dokumen rencana kerja pemerintah daerah dan rencana kerja perangkat daerah provinsi Kalimantan Timur tahun 2022 yang berpedoman pada Permendagri Nomor 86 tahun 2017 tentang tata cara perencanaan pengendalian dan evaluasi pembangunan daerah .
"Kita ketahui bersama bahwa perencanaan yang baik diharapkan dapat terwujud apabila terjadi kesesuaian dan keselarasan antara hasil dan keluaran yang diharapkan dari suatu program kegiatan yang nantinya digambarkan dengan target dan indikator dengan isian rencana belanja yang telah disusun serta lokasi yang jelas dan terarah,"Ungkapnya
Menurutnya kegiatan terbagi dalam tiga desk, dimana desk pertama yakni pemerintahan dan pembangunan manusia, berikutnya desk ke dua perekonomian dan sumber daya alam dan deks ketiga infrastruktur dan kewilayahan.
Kegiatan dimaksud untuk melakukan penajaman dan penyelarasan rencana program kegiatan, sub kegiatan terhadap apa yang telah disusun oleh perangkat daerah.
Peserta diikuti sebanyak 47 perangkat daerah termasuk UPTD, yang dilaksanakan selama 4 hari dimulai dari 25-28 Mei 2021. (Prb/ty)
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 9
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1