Andi Pastikan Ke Depan Pemkot Akan Gunakan Mobil Listrik
- prabawati
- 26 Januari 2022
- 2:16pm
- Pemerintahan
- 550 kali dilihat
Samarinda - Wali Kota Samarinda Andi Harun menyatakan dukungannya atas Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Kota Samarinda.
Andi Harun juga memberikan apresiasi kepada PT PLN (persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Samarinda yang telah menyediakan SPKLU kedua di Kaltim.
Untuk mendukung program ini, Pemerintah Kota akan menggunakannya agar nantinya bisa memberikan contoh pada masyarakat dengan penggunaan mobil listrik ini.
"Nanti saya kaji dan pastikan ke depan memakai mobil listrik ini,"sebutnya di sela Peresmian Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKL), di Kantor PT PLN UP3 Samarinda, Rabu (26/1).
Ke depan lanjut Andi, dipastikan mobil listrik ini akan menjadi alat transportasi yang menggantikan alat transportasi yang ada sekarang dan pasti akan masif.
Untuk itu ke depan Andi berharap Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (KLBB) berkembangannya semakin besar.
"Karena baru ya harganya lebih mahal dari pada mobil biasa, tapi kualitas dan aspek sisi teknisnya jauh lebih baik," tuturnya kepada media (Prb/ty).
Kategori
- Berita 2637
- Artikel 33
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 233
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1376
- Pembangunan 306
- Politik 43
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 200
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 146
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 106
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 12
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1