Lala berhasil Hipnotis Juri Dengan Tarian Kancet Ledo
- Teguh Prasetyo
- 11 Juni 2022
- 7:29pm
- Budaya
- 665 kali dilihat
Samarinda - Membawa adat Desa Budaya Pampang dan Tari Kancet Ledo di ajang Puteri Heritage Indonesia 2022, Salsabella Agis Suhana mampu membuat para juri terpana.
Lala sapaan akrabnya berhasil menjuarai dikategori dewasa, acara puncak berlangsung minggu lalu di Kota Malang.
Gadis kelahiran Kota Samarinda 18 tahun silam ini memiliki motto untuk menjadi generasi muda yang memiliki tanggung jawab akan identitas bangsanya.
"Kita semua memiliki tujuan yang sama yaitu mengenalkan, mempromosikan dan melestarikan warisan keindahan dari seluruh Indonesia," ujarnya.
Ajang pemilihan tersebut melombakan tiga kategori, yakni cilik, remaja, hingga dewasa. Kedepan, tugas Puteri Heritage ini akan membantu Kementrian Luar Negeri dan Kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif untuk mempromosikan budaya dan adat Indonesia ke luar dan dalam negeri.
Lala bercerita selama karantina saya sangat senang bisa bertemu dengan para peserta lainnya, kami bisa sharing tentang pengalaman, seni dan budaya, serta ilmu lainnya, tambah wanita yang baru lulus di SMA N 1 Samarinda.
Tercatat ada 80 designer yang tersebar di 34 provinsi di Indonesia dan 150 model yang memamerkan busana dari para desainer.
Ditanya tentang perasaan bisa memenangkan ajang ini, Lala mengungkapkan tentunya saya sangat bersyukur saat terpilih menjadi The Winner Puteri Heritage Indonesia 2022, dan saya berharap bisa mengemban tugas sebagai The Winner Puteri Heritage Indonesia dengan baik, tukasnya penuh harap.
Sementara itu, Founder Putri Heritage Indonesia, Kelly Manni mengatakan, penetapan juara ini sudah melalui tahap penilaian dan penjurian, mulai pengetahuan kesenian, kebudayaan hingga keberanian menyuarakan gagasan di depan publik. (tp/pt)
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 9
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1