Kukar Terima Penghargaan 'Inovatif untuk Negeri' Merdeka Awards 2023
- Sefty Wulandari
- 2 September 2023
- 4:03pm
- Berita
- 455 kali dilihat
Kukar Terima Penghargaan 'Inovatif untuk Negeri' Merdeka Awards 2023
Jakarta - Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) menerima penghargaan dalam malam anugerah Merdeka Awards 2023, pada kategori 'Inovatif untuk Negeri'. Bersamaan drngan Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo dan Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah, yang juga turut menerima penghargaan Merdeka Awards serupa.
"Terima kasih kepada seluruh pihak yang telah berupaya melahirkan inovasi dari tingkat RT hingga kabupaten. Ini kebanggaan tersendiri untuk masyarakat Kukar," ucap Rendi Solihin.
Sebagai mitra IKN Nusantara, Pemkab Kukar sadar tidak bisa terus menerus mengandalkan sektor minerba untuk menopang perekonomian. Oleh karenanya, Kukar terus mendorong agar seluruh pihak dapat mengembangkan inovasi di berbagai sektor. Sektor pertanian misalnya, yang akhirnya berhasil membawa Kukar menjadi lumbung pangan nomor satu di Kalimantan Timur (Kaltim), yang nantinya bakal menjadi penopang utama bagi masyarakat di IKN Nusantara.
"Maka dari itu, kami mendorong semua kalangan, baik pelaku UMKM, petani, nelayan, terutama anak-anak muda untuk membuat suatu inovasi minimal satu dalam satu tahun," sambungnya.
Terdapat setidaknya tiga inovasi yang mendapatkan pengakuan, maupun perhatian dari masyarakat luas, yaitu Program Inovatif Kemandirian Ekonomi, Program Inovatif Bidang Pelayanan Publik, Program Inovatif Pendukung Digitalisasi
"Sebagai orang daerah, kami sangat memberikan atensi atas terselenggaranya penghargaan sebagai motivasi, agar terciptanya inovasi ditengah masyarakat motivasi dari teman-teman di pusat, mendorong agar kami di daerah lebih semangat membangun daerah dan untuk Indonesia," tutupnya. (sef/pt)
Foto: IST
Kategori
- Berita 2621
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1