Kabupaten Kukar Kembali Raih Juara Umum MTQ Tingkat Provinsi Kaltim 2022
- Bagus Setiawan
- 29 Mei 2022
- 10:21am
- Berita
- 857 kali dilihat
Samarinda - Kembali juara umum 5 kali berturut -turut Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) Ke 43 Tingkat Provinsi Kalimantan Timur Kota Samarinda, Kabupaten Kutai Kartanegara mempertahankan Piala bergilir MTQ. Sabtu 28/5.
Sorak sorai kontingen kafilah Kab.Kukar saat pengumuman pemenang dibacakan oleh Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur'an (LPTQ) Prov.Kaltim, karena mereka keluar menjadi Juara MTQ tahun 2022. Bupati Kab KuKar Edi Damansyah langsung berlari menuju tenda Kontingen Kukar berkumpul untuk memberikan apresiasi.
Edi sangat berterima kasih kepada para kafilah Kab.Kukar karena berjuang mengharumkan nama Kab.Kukar di MTQ tingkat Prov.Kaltim.
"Ini merupakan kemenangan ke 5 kali Kab. Kukar, terima kasih kepada jajaran LPTQ Kab.Kukar. Ini adalah buah hasil dari tekun latihan para kafilah, karena dengan kemenangan ini adalah wujud nyata pengembangan MTQ di Kukar sangat baik", Ujar Edi.
Mimpi besar selanjutnya Bupati Kukar melalui program gerakan Etam Mengaji akan pengentasan buta aksra baca Alquran.
Seremoni penyerahan piala MTQ oleh Gubernur Prov.Kaltim Isran Noor ke Bupati Kukar Edi Damanyah menjadi tanda berakhirnya gelaran MTQ Ke 43 tingkat Prov.Kaltim di Kota Samarinda 2022, dan selanjutnya Kota Balikpapan yang akan menjadi tuan rumah MTQ ke 44 tingkat Prov.Kaltim 2023 mendatang. (Bgs/ty).
Kategori
- Berita 2622
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 43
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1