HUT DWP Ke 22 Momentum Bangkitkan Bisnis UMKM
- Ade Putri
- 7 Desember 2021
- 6:12pm
- Berita
- 398 kali dilihat
Samarinda- Dharma Wanita Persatuan (DWP) Prov Kaltim mengikuti acara puncak Peringatan HUT DWP ke 22 secara virtual melalui zoom meeting, di Rumah Jabatan Sekretaris Daerah Kaltim, Selasa (7/12).
Acara yang mengusung tema Bersama Membangun Ketahanan Perempuan Indonesia: Mental Sehat, Bisnis UMKM Pulih! tersebut, digelar untuk menjalin Silaturahmi antar anggota DWP se-Indonesia dan antara DWP dengan organisasi-organisasi wanita lainnya.
Dalam sambutannya, Ketua Umum DWP, Erni Guntarti Tjahjo Kumolo, menuturkan ditengah Pandemi Covid-19 yang telah melanda dunia termasuk di Indonesia dua tahun ini, tidak hanya berdampak pada lini kesehatan tetapi juga berdampak pada ekonomi.
“Maka melalui HUT DWP ke-22 ini kami mengajak khususnya ibu DWP untuk tetap bangkit dengan menjaga kesehatan mental dan bangkitkan bisnis UMKM,” ujarnya.
Lanjutnya, dengan menjaga kesehatan mental dan pemulihan bisnis UMKM, diharapkan para ibu DWP dapat menjadi roll model dan pemersatu bangsa ini.
Sementara itu, Ketua Panitia Ivanna Ego Syahrial mengatakan tema itu diangkat sebagai penyemangat bagi semuanya, bahwa wanita sebagai pondasi dalam keluarga harus memiliki mental yang kuat dan sehat sehingga dapat membentuk karakter terbaik bagi putra putrinya. (ade/pt)
Kategori
- Berita 2621
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1