SPBE Jadi Bahasan di Desk APTIKA
- teguh p
- 21 Juni 2021
- 4:18pm
- Aplikasi
- 594 kali dilihat
BALIKPAPAN – Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Kaltim, Muhammad Faisal menginstruksikan untuk melaksanakan desk disetiap bidang tidak terkecuali Bidang Aptika (Aplikasi dan Informatika).
Hal tersebut disampaikannya usai Rapat Koordinasi Daerah Bidang Komunikasi dan Informatika Provinsi, Kabupaten/Kota se Kalimantan Timur yang berlangsung baru-baru ini di Ballroom Hotel Novotel Balikpapan.
Ada 10 rumusan hasil desk Bidang Aptika salah satu yang mencuat dan menjadi perbincangan hangat adalah Peraturan Presiden Nomor 95 Tahun 2018 tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE).
Sementara itu, Kepala Bidang APTIKA Kominfo Kaltim, Normalina katakan telah ditetapkan 9 (Sembilan) aplikasi sebagai aplikasi umum/generik dan saat ini sudah terdapat 2 (dua) aplikasi umum yang sudah berjalan yaitu Span LAPOR dan Aplikasi Srikandi.
Lanjut, Normalina terkait penggunaan aplikasi khusus dapat dilakukan identifikasi penggunaan aplikasi tersebut di setiap Kabupaten/Kota dan Provinsi dan diharapkan dapat dilakukan sharing antar Kabupaten/Kota.
“Perlu dilakukan sharing satu data dan terhubung di seluruh Kaltim agar terjadinya pertukaran data di Lingkungan Pemerintah Kabupaten/Kota dan Pemerintah Provinsi Kaltim,” tambahnya.
Normalina menambahkan untuk melakukan kegiatan pameran aplikasi sehingga tiap Kabupaten/Kota dapat mengetahui aplikasi apa saja yang ada di tiap Kabupaten/Kota dan Provinsi.
“Dalam mendukung pelaksanaan implementasi penggunaan aplikasi khusus diharapkan Diskominfo Kaltim dapat menyediakan Disaster Recovery Center (DRC),” ujar salah satu peserta dari Kabupaten/Kota.
Terkait peningkatan pelaksanaan SPBE perlu dilakukan rapat koordinasi dan Focus Group Discussion (FGD) terkait SPBE dalam waktu dekat sehingga dapat mendongkrak penilaian SPBE Pemerintah Provinsi Kaltim. (teguh /pt)
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 9
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1