Pengelolaan ANKT Diperlukan Komitmen Pemerintah
- prabawati
- 17 Mei 2023
- 2:51pm
- Perkebunan
- 555 kali dilihat
Tanjung Redep - Dinas Perkebunan Kaltim menyelenggarakan Kegiatan Penyusunan Rencana Pengelolaan dan Pemantauan Areal dengan Nilai Konservasi Tinggi (RPP ANKT) di Areal Perkebunan Kabupaten Berau yang dilaksanakan di Hotel Bumi Segah, Selasa (16/5).
Kepala Dinas Perkebunan, Ahmad Muzakkir, diwakili Kepala Bidang Perkebunan Berkelanjutan, Asmirilda mengatakan pembangunan perkebunan di Provinsi Kaltim diharuskan memenuhi prinsip-prinsip berkelanjutan dalam menjalankan peran strategisnya dalam pembangunan ekonomi, ekologi dan sosial.
"Mengelola ANKT sebutnya tidak hanya datang dari luar negeri,"sebutnya.
Menurutnya, mengelola ANKT diperlukan kesadaran dan komitmen pemerintah daerah untuk melaksanakan pembangunan dengan menerapkan prinsip-prinsip berkelanjutan.
Hal ini perlu dilakukan karena pertimbangan bahwa sektor perkebunan diharapkan dapat menjadi sektor ekonomi pengganti yang saat ini masih mengandalkan sumber daya alam yang tidak terbarukan, yakni sektor pertambangan dan penggalian.
“Salah satu upaya kami dalam menuju pembangunan perkebunan berkelanjutan adalah dengan melakukan perlindungan lahan perkebunan, yakni melalui pengelolaan area bernilai konservasi tinggi di kawasan perkebunan,” kata Asmirilda (DisbunKaltim/Prb/ty).
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1