Perlunya Kesadaran ASN Untuk Memelihara Dan Mendokumentasikan Arsip
- prabawati
- 22 Agustus 2022
- 1:18pm
- Pemerintahan
- 430 kali dilihat
Samarinda - Kesadaran untuk mengelola arsip dengan baik menjadi sangat penting mengingat peristiwa bencana alam yang terjadi di Indonesia.
Oleh karena itu, Wakil Gubernur Kaltim H Hadi Mulyadi mengimbau Aparatur Sipil Negara memiliki kesadaran untuk memelihara dan mendokumentasikan arsip.
"Bukan hanya pejabat eselon III dan IV saja tapi seluruh ASN punya tanggug jawab untuk mendokumentasikan, mendigitalisasikan, menyimpan dengan baik seluruh arsip yang diterima,"pintanya pada acara Pemusnahan Arsip Bappeda Kaltim periode tahun 1994 hingga 2010, diruang Poldas Bappeda Kaltim, Senin (22/8).
Dirinya berpesan kepada ASN jangan sampai melakukan pemalsuan atau penyelewengan arsip seperti yang terjadi di beberapa instasi, dimana arsip yang seharusnya sampai ke pimpinan tidak sampai dipimpinan dan akhirnya terjadi kasus hukum yang berkelanjutan.
Lanjutnya, secara bertahap mereka nanti melakukan pemusnahan supaya beban arsip itu tidak ada. Apabila arsip ini tidak dilaksanakan akan menjadi tanggung jawab, semementara jumlahnya banyak.
Kepada instansi terkait dapat memelihara dengan baik arsip agar aset ini tidak berpindah tangan.
"Tidak ada alasan lgi arsip hilang, sekarang arsip bisa di digitalisasikan atau discan, jika asli hilang masih ada copyannya yanh bisa disahkan,"terangnya. (Prb/ty).
Kategori
- Berita 2623
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 43
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1