Faisal Ingatkan Saring Sebelum Sharing dan Cermat Menggunakan Media Sosial
- Teguh Prasetyo
- 2 Juni 2022
- 3:57pm
- Pelatihan
- 567 kali dilihat
Samarinda - Muhammad Faisal selaku Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Kaltim berbagi ilmu dengan ratusan anak muda di Kaltim, bertempat di Hotel Selyca Mulia Samarinda, Kamis (2/6/2022).
Kegiatan Pelatihan Ilmu Pengetahuan dan Teknomogi (IPTEK) Pemuda Provinsi Kalimantan Timur dengan tema "Melalui Pelatihan Literasi Digital Kita Tingkatkan Kompetensi Pemuda" ini digelar oleh Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Prov Kaltim.
Tema yang diangkat Faisal kali ini adalah 'Kebijakan Bermedia Sosial Dalam Pemberdayaan Kreativitas Pemuda'.
Dalam Pelatihan tersebut, Faisal yang memberikan Materi kedua langsung memberikan semangat ke para peserta agar tidak mengantuk.
Salah satu pointer yang ditekankan Muhammad Faisal mengutip kalimat dari Presiden RI, Joko Widodo, "Internet harus mampu meningkatkan produktivitas masyarakat, membuat UMKM naik kelas. Perbanyak UMKM onboarding ke platform e-commerce, sehingga internet bisa memberi nilai tambah ekonomi bagi seluruh lapisan masyarakat," ujarnya.
Faisal mengambil contoh anaknya sendiri yang dulunya bekerja disalah satu Bank namun sekarang memutuskan untuk berhenti dan berwirausaha dengan memanfaatkan internet.
"Anak saya itu dulunya bekerja diBank dan akhirnya memutuskan usaha kuliner dengan memanfaatkan media sosial, sekarang usahanya sudah besar dan tidak mau lagi bekerja diBank," tutur Faisal.
Ini sejalan dengan pernyataan Presiden yang manfaatkan media sosial untuk menghasilkan tambahan ekonomi, sebutnya.
Diakhir materi pria berkumis tipis ini berpesan kepada 130 peserta daring dan 30 peserta luring untuk Saring Sebelum Sharing.
"Cermat menggunakan media sosial, ingat Saring Sebelum Sharing," pesan Faisal mengakhiri materinya. (tp/pt)
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 9
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1