Besok, Diskominfo Kaltim Gelar Pelatihan GCIO Untuk Kepala Perangkat Daerah Dan Pejabat Fungsional
- Rizky Kurniawan
- 4 Juli 2023
- 10:40am
- Pelatihan
- 488 kali dilihat
Samarinda - Dalam rangka mendukung aspek manajemen perencanaan dan pengendalian pemanfaatan TIK untuk perangkat daerah, maka diperlukan adanya keseragaman pemahaman dan keterampilan Government Chief Information Officer (GCIO) agar seluruh perangkat daerah dapat bergerak sesuai dengan tujuan pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) lingkup Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur.
Kegiatan Pelatihan dan Sertifikasi Goverment Chief Information Officier (GCIO) yang dilaksanakan oleh Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Kalimantan Timur (Diskominfo Kaltim) berlangsung selama 3 hari pada tanggal 5 - 7 Juli 2023 bertempat di Hotel Santika Premiere Gubeng Surabaya, diikuti sebanyak 60 peserta terdiri dari Eselon 2, 3 dan 4 serta pejabat fungsional lingkup Pemprov Kaltim.
"Pelatihan GCIO ini diharapkan untuk mendukung percepatan transformasi digital di Provinsi Kaltim serta memberikan tambahan wawasan dan pengetahuan mengenai digital leadership," ungkap Pranata Komputer Ahli Muda Bambang Kukiloargo Suryo saat ditemui disela persiapan acara.
Lanjutnya, ia menambahkan kegiatan Ini penting karena bagi kami, penguatan SDM tidak hanya di level bawah, tapi juga level pimpinan dan harus punya strategi mengenai digital leadership. Dan terakhir menumbuhkan mindset digital leadership di kepala pimpinan.
"Semoga pelatihan sertifikasi GCIO batch kedua ini nantinya dapat memberikan pemahaman lebih mendalam tentang manajemen perencanaan dan pemanfaatan TIK untuk para peserta yang mengikuti," ucap Bambang.
Tak hanya menggelar pelatihan dan ujian, nantinya Diskominfo Kaltim juga mengajak para kepala Perangkat Daerah (PD) untuk melakukan kunjungan ke Command Center Diskominfo Provinsi Jawa Timur. (Rzk/ty)
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 9
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1