Polresta Samarinda Berikan Layanan CETAR
- hendra saputra
- 16 Februari 2022
- 5:41pm
- Kesehatan
- 1524 kali dilihat
Samarinda - Berbagai upaya terus dilakukan Polresta Samarinda dalam mendukung pemerintah melaksanakan percepatan vaksinasi Covid-19 untuk mewujudkan Herd Immunity. Salah satunya dengan memberikan layanan Cari Jemput Antar Lansia atau yang disingkat CETAR yang digagas oleh Kapolresta Samarinda, Kombes Pol Ary Fadli.
Hal ini terlihat saat personil Polresta Samarinda, Brigpol Muhamad Robiansyah mencari, menjemput, mengantar lansia yang belum divaksin dan mengantarnya ke Gerai Vaksin Presisi di Klinik Polresta Samarinda untuk mendapatkan vaksin dosis pertama, kedua, bahkan booster vaksin ke tiga, Rabu (16/02/2022).
Herman yang merupakan salah satu warga yang beralamatkan di Jl. H. Jahrah Kelurahan Sungai Keledang Kecamatan Samarinda Seberang yang sedang menunggu giliran vaksin menerangkan, dirinya sudah berumur 63 tahun datang langsung ke lokasi vaksin untuk mendapat dosis ke dua.
Dituturkannya, sebelumnya pada vaksin dosis pertama beliau dapatkan di Klinik Polresta Samarinda yang dijemput melalui salah satu personil Polresta Samarinda yaitu Brigpol M. Robiansyah.
Dari pendekatan salah seorang anggota Polresta Samarinda, Robiansyah menjelaskan kepada saya sebelumnya tentang vaksin ini bahwa pasti berguna untuk kesehatan kita apalagi di masa Covid-19, jadi jangan sampai menunda-nunda lagi untuk di vaksin, tutur Herman saat ditemui. (hend/pt)
Kategori
- Berita 2619
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1372
- Pembangunan 306
- Politik 42
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1