Gekrafs Gelar food street dan UMKM
- Hendra Saputra
- 21 Januari 2023
- 4:20am
- Ekonomi
- 687 kali dilihat
Samarinda - Salah satu agenda menarik dalam gelaran Basuki Rahmat Street: Car Free Day Festival (Bara's CFD) Tahun 2023, adalah kegiatan Food Street dan UMKM yang diadakan oleh Gerakan Ekonomi Kreatif Nasional (Gekrafs) Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Kalimantan Timur. Bertempat di Jalan Basuki Rahmat Samarinda, Sabtu (21/1/2022).
Sekretaris Umum Gekrafs Kaltim, Yusuf Koen saat ditemui menyampaikan pertama-tama kita mengucapkan terimakasih kepada Diskominfo Prov. Kaltim yang sudah mau berkolaborasi dengan Gekrafs yang dipercayakan untuk mengelola food street untuk mendukung kegiatan Bara's atau Car Free Day yang diadakan selama 2 hari ini sabtu dan minggu besok.
"Mudah-mudahan Gekrafs ini bisa membantu sesuai harapan, artinya walaupun ini kesempatan pertama tapi ini apresiasi luar biasa dari Pemerintah Provinsi Kaltim dalam hal ini Diskominfo Kaltim memberikan kepercayaan kepada Gekrafs sebagai pengelola UMKM, " terangnya.
Adapun berbagai jenis barang yang dijual diantaranya kerajinan tangan yang dibuat anggota Gekrafs dan batik.
"Untuk batik itu juga akan dilaksanakan Batik on the street dihari minggu. Serta juga makanan ringan home made". Serta ada beberapa lagi makanan-makanan dikelola memang untuk dijual oleh anggota-anggota Gekrafs, " bebernya.
Adapun Pengurus Gekrafs jumlah anggotanya 60 orang, tahun ini program kita untuk membentuk cabang dari DPD Gekrafs akan membentuk cabang targetnya di Samarinda, Berau, Tenggarong dan Balikpapan.
"Anggotanya sendiri diharapkan ada 50 saja untuk 4 daerah jumlahnya sekitar 250 anggota, tahun depan Gekrafs ini bisa menjadi pusat UMKM yang digagas oleh Abang Sandi sebagai pembina Gekrafs bisa berkembang di Provinsi Kaltim, "urainya. (hend/pt)
Kategori
- Berita 2625
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1373
- Pembangunan 306
- Politik 43
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1