Puncak Arus Mudik Di Bandara APT Pranoto Diprediksi 29-30 April
- prabawati
- 28 April 2022
- 9:58am
- Berita
- 507 kali dilihat
Samarinda - Puncak arus mudik diprediksi lebaran Idul Fitri 1433 Hijriyah di Bandara APT Pranoto Samarinda pada 29 hingga 30 Apr 2022.
"Prediksi kami sekitar tanggal 29-30 sesuai dengan cuti bersama," sebut Kepala UPBU Bandara APT Pranoto Agung Pracayanto saat menjadi narasumber pada dialog mudik sehat, mudik aman selamat belum lama ini.
Lonjakan penumpang pada tahun ini mungkin akan terasa pada tahun ini karena ada pelonggaran, maka masyarakat menggunakan kesempatan tersebut untuk mudik karena sudah dua tahun belum mudik lebaran.
Dirinya menyebutkan jumlah penumpang angkutan udara di Bandara APT Pranoto per hari bisa mencapai 2.500 hingga 2.700 orang.
"Sebelum pelonggaran penumpang hanya 1.800 orang per hari dan tahun ini meningkat per hari capai 2.500 orang,"ucapnya.
Dirinya juga menceritakan pengalaman tahun 2019 dimana jumlah penumpang angkutan udara menembus 3.500 lebih.
Tercatat bahwa Surabaya dan Jakarta menjadi kota dengan rute tujuan penerbangan terbanyak.
Angung meminta masyarakat saat melakukan mudik lebaran dengan tetap menerapkan protokol kesehatan (Prokes) secara ketat. Selain Prokes yang ketat masyarakat juga perlu mendownload PeduliLindungi.
Selain itu, pihaknya juga sudah mendirikan posko terpadu tujuh hari menjelang Idul fitri 1443 Hijriyah sebagai bagian dari persiapan arus mudik Lebaran. Posko ini dibuat untuk menyiapkan gerai vaksin bagi para calon penumpang di bandara.
Dirinya berharap, kehadiran maskapai yang berada di bawah manajemen Lion Grup ini, dikatakannya memberikan kemudahan bagi warga Kaltim yang akan pulang kampung menjelang lebaran. (Prb/ty)
Kategori
- Berita 2625
- Artikel 32
- Anti Hoax 48
- Budaya 90
- Ekonomi 216
- Teknologi 232
- Hiburan 64
- Kesehatan 714
- Olahraga 163
- Pemerintahan 1373
- Pembangunan 306
- Politik 43
- Seputar Kaltim 105
- Pendidikan 146
- Rubrik 9
- Statistik 197
- Aplikasi 49
- Layanan 37
- Agama 213
- Keluarga 31
- Keluarga 9
- Bantuan 69
- Perkebunan 184
- Lingkungan 61
- Narkoba 21
- Pelatihan 144
- Anak 9
- Pramuka 43
- Sosial 45
- Perempuan 34
- Investasi 23
- Penghargaan 105
- Paguyuban 3
- Keamanan 21
- Kerajinan 19
- Kerajinan 5
- Ketahanan 9
- Pariwisata 87
- Bencana 19
- Pameran 26
- Pameran 8
- Jaringan 12
- Peternakan 18
- Peternakan 3
- Pertanian 30
- Pertanian 5
- Pangan 19
- Kebencanaan 14
- Pengumuman 10
- Perdagangan 12
- Perdagangan 1
- Kependudukan 10
- Karnaval 4
- Cuaca 46
- Pancasila 7
- Bencana 3
- Kekerasan 2
- Pajak 5
- Pramuka 5
- Kepemudaan 12
- Ketenagakerjaan 40
- Kehumasan 7
- Perikanan 6
- Pemuda 6
- Kehutanan 6
- Penelitian 2
- Keamanan 4
- Keamanan 1
- Festival 12
- Beasiswa 8
- Kebutuhan 1
- Transportasi 15
- Nusantara 1
- Informasi 9
- Infrastruktur 5
- Telekomunikasi 2
- UMKM 4
- Kelautan 2
- Perhubungan 6
- Pemilu 11
- Pemberdayaan 4
- Kearsipan 12
- Bakti Sosial 1
- Dekranasda 1
- Energi Sumber Daya Mineral 1